Tutorial cara Top Up Saldo ShopeePay lewat app Mandiri Syariah Mobile ( BSM ) serta Biaya Adminnya


  1. Buka app shopee
  2. Pilih/tap ShopeePay
  3. Pilih/tap Top Up
  4. Pilih/tap Bank Transfer
  5. Pilih/tap Bank Mandiri (dicek otomatis), tap konfirmasi
  6. Salin no. virtual account Bank Mandiri
  7. Buka app Mandiri Syariah Mobile
  8. Pilih/tap transfer
  9. Pilih/tap non BSM
  10. Pilih/tap transfer online
  11. Pilih/tap Local Bank
  12. Pilih/tap Bank Mandiri
  13. Masukkan/paste no. virtual account yang telah disalin tadi, tap selanjutnya
  14. Masukkan nominal yang akan di top up, tap selanjutnya
  15. Masukkan keterangan (bisa diisi/dikosongkan), tap selanjutnya
  16. Masukkan referensi (bisa diisi/dikosongkan), tap selanjutnya
  17. Masukkan pin Mandiri Syariah Mobile, tap selanjutnya
  18. Cek nama tujuan, pastikan sesuai dengan username Shopee kamu. Cek juga nominal top up, tap selanjutnya
  19. Jika berhasil akan muncul copy struk tanda transaksi berhasil
  20. Buka app Shopee kamu dan lihat apakah saldo ShopeePay kamu sudah bertambah.
Biaya Top Up ShopeePay dengan transfer menggunakan Mandiri Syariah Mobile adalah 6.500 rupiah.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara menambah / memberi link website di profil Tiktok