Stylus Baseus ini sama seperti stylus Faber-Castell Vernate Mini memiliki 2 ujung berbeda. Ujung satu terbuat dari silikon yang berfungsi sebagai stylus sedang ujung yang lain merupakan pulpen gel biasa untuk menulis sehari-hari. Kedua ujung dilengkapi dengan penutup untuk melindungi ujung yang bisa dicopot/dipasang dengan cara diputar. Didalam kemasan juga disertakan ujung stylus tambahan sebagai spare part. Ujung stylus cukup licin dan ujung silikonnya yang fleksibel dapat digunakan hingga kemiringan 180° membuatnya nyaman ketika digunakan. Tersedia dalam 2 pilihan warna hitam & silver. Panjangnya 14 cm dari ujung ke ujung ketika tutup terpasang. Badannya yang terbuat dari bahan aluminium membuatnya terasa kokoh. Harga Di toko online stylus ini dijual diharga 99.000 rupiah setelah diskon. Beli stylus Baseus di : Tokopedia : https://tokopedia.link/f4PXaLQvgnb Shopee : https://shp.ee/uefnujp Dicoba di realme3, realme 5, Xiaomi Redmi 3, dan Advan Sketsa, stylus in...